Proses pembuatan roda gigi

Proses pembuatan roda gigi



Pada kesempatan kali ini akan sedikit dijeaskan tentang proses pembuatan roda gigi secara teoritis. Untuk lebih jalasnya dapat dilihat pada langkah langkah dibawah ini :

Proses pembuatan roda gigi lurus
Spesifikasi dari roda gigi lurus ini adalah sebagai berikut :
            modul 1,5 dan Z 30

PERLENGKAPAN ALAT DAN BAHAN :
1.Mesin bubut, mesin frais universal
2.Pisau frais M 1,5
3.Kikir rata halus
4.Jangka sorong
5.Mata bor ø 15 dan ø 16 (mm)
6.Bor senter
7.Mandrel
8.Bahan : Aluminium cor, ø 50 x 38 (mm)

TINDAKAN KEAMANAN / KESELAMATAN KERJA
1.Jangan merubah kecepatan mesin ketika mesin dalam keadaan hidup
2.Letakkan semua alat ukur pada tempat yang aman / terpisah pada benda yangkasar.
3.Pakailah alat pelindung mata ketika membubut dan mengetam (mengefrais).
4.Dilarang membersihkan tatal mesin (sisa potongan bahan) pada saat mesin masihhidup.
5.Jangan meninggalkan mesin dalam keadaan hidup.

LANGKAH KERJA
1.Chek ukuran bahan dan alat bantu yang diperlukan.
2.Mempersiapkan mesin bubut dan perlengkapannya.
3.Cekam benda kerja dan sisakan ± 3mm,kuatkan.
4.Bubut rata permukaan ujung benda kerja, kemudian lepas.
5.Cekam ujung benda kerja yang telah di bubut rata seperti langkah no 4, bubut rataujung      benda kerja sehingga mencapai ukuran panjang 20 mm.
6.Lakukan pengeboran senter.
7.Lakukan pengeboran dengan diameter mata bor 15 mm.
8.Lakukan pengeboran dengan mata bor ø 16mm, kurangi kecepatan pemakanan.
9.Lepas benda kerja, kemudian pasang pada mandrel dengan diameter 16mm.
11.Cekam mandrel, kemudian bubut rata permukaan benda kerja ø 43mm.
12.Tirus bagian ujung benda kerja 2x450, lepas benda kerja.
13.Mempersiapkan peralatan dan perlengkapan mesin frais.
14.Gunakan kepala pembagi dengan jumlah lobang 18.
15.Pasang benda kerja pada cekam kepala pembagi.
16.Menentukan titik nol pemakanan dengan cara :
a.Nyalakan motor spindel utama
 b.Dekatkan mata pisau frais tepat diatas benda kerja, turunkan posisi pisaudengan memutar handel penurun dan penaik meja.
c.Posisi pisau harus benar-benar sejajar (sesumbu) dengan benda kerja.
d.Turunkan hingga sedikit menyentuh benda kerja.
e.Putar pengukur pada handle penaik dan penurun meja pada posisi nol, jauhkan mata pisau frais.17.Naikkan meja frais setinggi 3,25mm, sebagai tinggi gigi, kemudian makankan, jauhkan kembali.
18.Putar piring pembagi 1kali putaran dan 6 lubang pada piring pembagi 18.
19.Lakukan langkah kerja 17 dan 18, hingga terbentuk roda gigi.
20.Lepas roda gigi dari cekam maupun darin mandrel.
21.Rapikan bagian kepala roda gigi menggunakan kikir halus.
22.Buat lubang pasak.
23.Selesai.

14 Responses to Proses pembuatan roda gigi

  1. Unknown says:

    nice artikel mas bro/mbak sist, sayangnya gak ada nama yg ngepost jadi maap aja ni pake nama orang laen. salam solidarity forever,

  2. Unknown says:

    bagus ini artikelnya, ngebantu banget bikin laporan akhir..thankssss

  3. Unknown says:

    hebat gan, lanjutkan

  4. Uyho says:

    kurang komplit gan.. :)

  5. Anonim says:

    thanks! membantu sekali utk tugas proses manufaktur

  6. Kurang perhitungan.y tuh..

  7. Unknown says:

    Kurang lengkap gambarnya ngak ada

  8. Unknown says:

    Ccok ini yg nmanya teks prosedur

  9. Gak ada gambarnya......

  10. Unknown says:

    If you're looking to burn fat then you absolutely need to start using this brand new personalized keto diet.

    To create this service, licenced nutritionists, fitness trainers, and cooks have united to produce keto meal plans that are productive, decent, price-efficient, and delightful.

    Since their launch in January 2019, 1000's of people have already transformed their figure and health with the benefits a certified keto diet can provide.

    Speaking of benefits: in this link, you'll discover eight scientifically-tested ones provided by the keto diet.

  11. Tommy says:

    Apabila Anda mempunyai kesulitan dalam pemakaian / penggunaan chemical , atau yang berhubungan dengan chemical,oli industri, jangan sungkan untuk menghubungi, kami akan memberikan solusi Chemical yang tepat kepada Anda,mengenai masalah yang berhubungan dengan chemical.Harga
    Terjangkau
    Cost saving
    Solusi
    Penawaran spesial
    Hemat biaya Energi dan listrik
    Mengurangi mikroba & menghilangkan lumut

    Salam,
    (Tommy.k)
    WA:081310849918
    Email: Tommy.transcal@gmail.com

Leave a Reply

Diberdayakan oleh Blogger.